Pengunjung blog ini diharapkan untuk memerhatikan beberapa hal sebagai berikut:
- Meninggalkan komentar dengan menuliskan url halaman tertentu dari blog lain, apalagi menuliskannya di identitas url komentar. Saya mngerti jika itu tujuannya untuk back link. Namun apa yang teman-teman lakukan justru bisa merusak blog ini. Jika hal ini tetap dilakukan, maka saya akan langsung menghapus dan tidak menampilkan komentar tersebut. Jika teman-teman memang seorang blogger, tentunya akan menghargai dan menghormati akan hal ini.
- Tidak mengcopy paste foto dan atau isi tulisan baik beberapa kalimat bahkan keseluruhan artikel atau isi blog ini tanpa menyebut sumber foto dan atau tulisan tersebut. Apabila ini dilakukan, saya akan memberikan peringatan berupa teguran terlebih dahulu. Namun apabila itu tetap tidak dipedulikan, maka saya bisa mengambil langkah lain semisal jalur hukum.
- Tidak meninggalkan komentar yang menimbulkan perdebatan atau menyinggung masalah SARA serta berunsur kekerasan atau seksualitas.
- Tidak meninggalkan identitas pribadi seperti nomor telepon dan sejenisnya di kolom komentar.
Mohon dibaca juga laman Disclaimer dan Privacy and Policy dari blog ini.
Terima kasih atas perhatiannya.
Popular
-
Storytel, Cara Baru Menikmati Buku Lewat Audio“Kapan terakhir membaca buku? Kalau bilangnya jarang baca karena sibuk, makanya, kenalan dong d…
-
Tiga Tips Alami yang Ampuh untuk Mengatasi Masalah JerawatPada dasarnya, jerawat merupakan masalah yang tidak akan mengancam kondisi kesehatan tubuh. …
-
Tips Merawat MukenaPernah nggak pas salat tarawih berjamaah ternyata bersebalahan dengan orang yang bau mukenan…
-
Rice Cooker Miyako Nanoal sebagai Bahasa Cinta Ibu ala Saya yang Bekerja di RumahDulu saya berpikir, menjadi seorang ibu itu lebih baik bisa menghabiskan banyak waktu di rumah be…
-
Kopdar Investarian MAMI, Edukasi Finansial yang Membuat Saya MenyesalSebelum membaca tulisan berikut ini, buat yang merasa ingin tahu lebih banyak tentang reksa …
-
Mengganti Token Bank Mandiri yang Habis BateraiSetelah sekitar delapan tahun, akhirnya token Bank Mandiri saya mati. Baterainya habis. Dan …
-
Mengenali Jenis MPASI pada Bayi Usia Tertentu (Menu MPASI 6 Bulan)Orang tua yang baik adalah yang memberikan ASI eksklusif kepada buah hatinya selama 6 bulan …
-
Memilih Jajanan Sehat untuk AnakBagi kebanyakan orangtua, memilih jajanan untuk anak itu adalah hal yang penting. Sebisa mun…
-
Pentingnya Keselamatan Kebakaran di Acara BesarMenghadiri acara besar seperti konser, pameran, atau festival memang menyenangkan, tetapi penting u…
-
Restoran Mewah dengan Konsep Nyeleneh yang tak Pernah TerbayangkanKetika berbicara tentang restoran mewah, yang terlintas di benak kita mungkin adalah tempat dengan …
Post a Comment
Post a Comment